- Daging buah nangka muda (tewel) dimanfaatkan sebagai makanan sayuran.
- Tepung biji nangka digunakan sebagai bahan baku industri makanan (bahan makan campuran).
- Daun muda dapat dimanfaatkan sebagai pakan ternak.
- Kayu nangka dianggap lebih unggul daripada jati untuk pembuatan meubel, konstruksi bangunan pembubutan, tiang kapal, untuk tiang kuda & kandang sapi ( di Priangan), dayung, perkakas, & alat musik.
- Pohon nangka dapat dimanfaatkan sebagai obat tradisional. Baca Selengkapnya tentang Budidaya Nangka melalui link berikut >> http://budidaya-petani.blogspot.com/2013/03/nangka.html
Jenis Tanaman Nangka
{ 0 komentar... read them below or add one }
Posting Komentar